Awas, Abu Merapi Sebabkan Paru-paru Kaku

Abu material vulkanik Gunung Merapi jika terhirup akan menempel di paru-paru. Akibatnya organ itu bisa menjadi kaku. Informasi ini disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta Bondan Agus Suryanto, baru-baru ini. "Jika intensitas abu vulkanik yang terhirup cukup banyak, paru-paru akan menjadi kaku karena terselimuti abu. Hal itu berbahaya bagi kesehatan karena akan menimbulkan infeksi pernapasan dan sesak napas," kata Bondan.

Wellington, Dijuluki Kota Terdingin

Ibu Kota New Zealand Wellington telah dianugerahi sebagai kota kecil terdingin di seluruh dunia. Pemberian gelar ini diberikan oleh panduan wisata Lonely Planet, baru-baru ini. Wellington ternyata juga mendapatkan gelar sebagai kota teratas keempat yang wajib dikunjungi pada 2011 mendatang.

Warga Jerman Alergi dengan Google Street View

Agustus 2010 lalu, para politisi Jerman heboh gara-gara Google akan meluncurkan Google Street View karena dianggap akan terlalu memasuki rahasia pribadi warga Jerman. Tetapi warga di 20 kota besar di Jerman tampaknya tak terlalu peduli. Buktinya, kurang dari 3 persen yang ingin identitas tempat tinggal mereka diblurkan (dikaburkan) di Internet. "Google tahu banyak mengenai Anda dan saya, ketimbang dari yang bisa dibayangkan KGB, Stasi (dinas rahasia semasa Jerman Timur) atau Gestapo."

MC.Office 2011 untuk Macintosh




Microsoft Office atau yang lebih dikenal dengan sebutan Ms.Office adalah keluarga sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft berupa paket aplikasi perkantoran. Ms Office biasanya dirancang untuk dijalankan di bawah sistem operasi Windows. Namun, kali ini Microsoft punya pemikiran lain. Dengan tingginya tingkat permintaan terhadap produk komputer dari Apple, maka Microsoft meluncurkan  Microsoft Office untuk Mac 2011.

6 Cara Efektif Menghakiri Hubungan

6 Cara Efektif Menghakiri Hubungan
Mengakhiri sebuah hubungan tidaklah mudah. Tetapi ada beberapa cara yang akan membantu Anda mengakhiri sebuah hubungan dengan mudah. Berikut ini adalah beberapa cara yang terbukti efektif untuk mengakhiri sebuah hubungan tanpa membuat konflik baru antara Anda dan pasangan.

Ilmuwan Singapura Temukan Sel Kekebalan Otak

Ilmuwan Singapura telah membuat terobosan yang mengarah pada pemahaman tentang gangguan neurodegenerative dan inflamasi otak, Badan Ilmu Pengetahuan Teknologi dan Penelitian melaporkan, belum lama ini.. Tim ilmuwan dari Singapore Immunology Network (SIGN) mengungkapkan asal usul mikroglia, sel-sel darah putih yang berhubungan dengan otak. Mereka juga menemukan bahwa mikroglia pada tikus sama sekali berbeda dari sel darah putih lainnya.
Copyright © Info Kosan Semarang. All rights reserved. Template by CB. Theme Framework: Responsive Design